Soal PJOK kelas 5 aktivitas gerak irama
Soal penjas kelas 5 pelajaran 7 Aktivitas gerak berirama kurikulum 2013
Mata pelajaran Pendidikan jasmani merupakan pelajaran yang tidak di ajarakan oleh Guru Kelas. Karena mata pelajaran ini diajarkan khusus guru pendidikan jasmani.
Soal ini dapat dijadikan referensi untuk penilaiaan harian pengetahuan mata peajaran pendidikan jasmani. Semoaga bermanfaat.
Pilih lah salah satu jawaban a, b, c, atau d yang paling benar !
1. Gerak berirama disebut juga .........
a. Irama
b. Lantai
c. Pernpasan
d. Pemanasan
2. Alat yang biasa digunakan dalam senam irama diantaranya ........
a. Topi, simpai, meja, bola, pita, gada
b. Bola, simpai, tongkat, gada, pita, sabuk
c. Gada, simpai, tongkat, bola, pita, topi
d. Gada, buku, tongkat, bola, pita, topi
3. Berikut ini yang bukan manfaat melakukan senam irama dengan rutin adalah .........
a. Mengembangkan kemampuan daya tahan
b. Meningkatkan kekuatan
c. Menambah kelenturan tubuh
d. Mengurangi keseimbangan tubuh
4. Pada hitungan kedua dalam gerak kombinasi langkah kaki serong depan belakang dengan ayunan tanganke atas, pandangan mata harus diarahkan ke .......
a. Depan
b. Saming Kanan
c. Samping Kiri
d. Atas
5. Pada tahun berapa senam mulai di kenal di Indonesia ...........
a. Tahun 1912
b. Tahun 1945
c. Tahun 1999
d. Tahun 2020
6. Pada hitungan kelima dalam gerak kombinasi langkah kaki serong depan belakang dengan ayunan tangan ketas, kaki kanan harus menyerong ke arah .........
a. Belakang kanan
b. Belakang Kiri
c. Depan Kanan
d, Depan Kiri
7. Pada hitungan ke empat dalam gerak kombinasi langkah ganda ke Sampinbg dengan ayunana tangan tekuk ke atas dan bawah, Posisi tangan kiri berada di ........
a. Atas
b. Bawah
c. Samping Kanan
d. Samping Kiri
8. Pada hitungan ke tujuh dalam gerak kombinasi langkah ganda kesamoping dengan ayunan tangan tekuk ke atas dan ke bawah, Kaki kiri bergerak melangkah ke samping ..................
a. Kanan
b. Kiri
c. Maju
d. Mundur
9. Kaki kiri melangkah silang mundur di belakang kaki kanan, Kemudian di Ikuti dengan gerakan kaki kanan berjingkat. Pada posisi ini kedua lengan diayunkan ke samoing kiri badan dan pandangan diarahkan ke sampimg kanan. Merupakan gerakan kombinasi gerak langkah silang dengan ayunan tangan samping kanan dan kiri pada hitungan ke berapa ..........
a. Tiga
b. Empat
c. Lima
d. Enam
10. Kedua lengan diayun ke samoing kiri dan pandangan ke samping kanan bawah. Merupakan gerakan kombinasi gerak langkah silang dengan ayunan tangan samping kanan dan kiri pada hitungan ke berapa ..........
a. Lima
b. Empat
c. Tiga
d. Dua
II. Isilah titik titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !
1. Gerak berirama disebut juga dengan senam .....
2. Irama yang bisa digunakan untuk mengiringi senam irama adalah ..........
3. Apabila tidak musik atau lagu-lagu untuk mengiringi gerak berirama, kamu bisa menggunakan .........
4. Melakukan gerak berirama dengan teratur bermanfaat untuk .........
5. Alat yang bisa digunakan untuk senam irama antara lain ..........
6. Orang yang melakukan senam irama dengan rutin akan bermanfaat untuk ......
7. Pada gerak kombinasi langkah kaki serong depan dan belakang, kai yang pertama kali dilangkahkan secara menyerong adalah kaki ..........
8. Gerakan langkah ganda berarti kaki melangkah ........
9. Pada Hitungan ke lima dan keenam dalam kombinasi langkah ganda ke samping dengan ayunan tangan tekuk keatas dan ke bawah, kedua kaki melangkah ke arah .......
10. Gerakan ayunan tangan yang tepat pada langkah silang adalah ....................
III. Jawablah Soal-soal berikut dengan benar !
1. Apakah yang dimaksud dengan senam berirama ?
2. Kapan Senam berirama mulai diperkenalkan di Indonesia
3. Apa sjakah alat yang dapat digunakan untuk mengiringi senam Irama ?
4. Apa sajakah unsur yang diperlukan saat melakukan senam Irama ?
5. Apakah Tujuan dari senam Irama ?
Demikianlah pembaca contoh soal penjas kelas 5 semester 2 pelajaran aktivitas gerak berirama sesuai dengan kurikulum 2013.
Akhir kata semoga artikel ini dapat bermanfaat dan jangan lupa memberikan saran dan komentar pada kolom yang telah tersedia demi kemajuan blog kami. Salam Olaharaga
Jawaban pertanyaan diatas apa kak
BalasHapusKunci jawaban ya apa kak
BalasHapus