Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Soal Tematik Kelas 2 Tema 7 Subtema 1

Contoh soal tematik kelas 2 tema 7 subtema  1 Kebersamaan di Rumah  buku siswa  Kurikulum 2013 revisi 2018.


Soal kelas 2 tema 7 Subtema 1


Seperti yang kita ketahui bahwa siswa Sekolah Dasar selama ini menggunakan kurikulum 2013, menggunakan konsep tematik, yaitu mengintegrasikan beberapa mata pelajaran yang ada  menjadi satu tema. Nah, di kelas 2 semester Genap ini ada 4 Tema yang harus diajarkan, yaitu tema 5, 6, 7, dan 8. Untuk yang saat ini kami bagikan yaitu contoh soal tematik kelas 2 tema 7 subtema 1 Kebersamaan di Rumah. Untuk tema-tema yang lain, anda dapat melihatnya pada pada menu blog kami.

Contoh soal tematik kelas 2 tema 7 subtema  1 Kebersamaan di Rumah  buku siswa  Kurikulum 2013 revisi 2018.

Pada kesempatan ini kami akan memposting Soal tematik kelas 2 tema 7 subtema 1 Kebersamaan di Rumah buku siswa Kurikulum 2013 revisi 2017. Dan Selanjutnya kami akan Memposting soal tematik kelas 2 tema 7 subtema 2 Kebersamaan di Sekolah sesuai dengan buku siswa  Kurikulum 2013 revisi 2017, Soal tematik kelas 2 tema 7 subtema 3 Kebersamaan di Tempat Bermain sesuai dengan buku siswa  Kurikulum 2013 revisi 2017. Dan juga soal tematik kelas 2 tema 7 subtema  4 Kebersamaan di Tempat Wisata sesuai dengan buku siswa  Kurikulum 2013 revisi 2017.

BACA JUGA :




 

Seperti pada postingan yang lalu soal terdiri dari 20 soal pilhan ganda. Latihan Soal tematik kelas  2 tema 7 subtema 1 Kebersamaan di Rumah, Ini terdiri dari muatan Pelajaran PPKN, Bahasa Indonesia, Matematika.

Contoh soal tematik kelas 2 tema 7 subtema  1 Kebersamaan di Rumah  buku siswa  Kurikulum 2013 revisi 2018.

Soal  tematik kelas 2 tema 7 subtema 1 Kebersamaan di Rumah buku Kurikulum 2013 revisi 2018. ini kami harapkan bisa membantu guru sekolah dasar, dan orang tua yang bisa mendampingi anaknya dalam Belajar,  dan juga sebagai sarana untuk mengukur kemampuan siswa sebelum mengikuti Penilaian Harian dan juga Penilaian Akhir Semester. Agar mendapatkan hasil yang baik.

                                                      Selamat Belajar

Pilihlah salah satu jawaban a, b, c, atau d yang paling benar !

1. Silaturahmi dilakukan dengan tujuan agar ......

a. Terjadi pepecahan
b. Hidup Rukun
c. Saling Bermusuhan

2. Silaturahmi menandakan adanya ............. dalam Keluarga

a. Kebersamaan
b. Perpecahan
c. Kebohongan

3. Tempat ibadah agama Isalam dinamakan .........

a. Gereja
b. Vihara
c. Masjid

4. Siapakah yang diceritakan dalam dongeng "Kecerdikan Menumbuhkan Kebaikan" ....

a. Ular dan Tikus
b. Kucing dan Tikus
c. Ular dan Kucing

5. Siapakah yang akan dimangsa ular pada cerita fabel "Kecerdikan Menumbuhkan Kebaikan" ....

a. Kucing
b. Tikus
c. Ayam

6. Mengapa ular tidak jadi memakan tikus ........

a. Karena ular makan ayam
b. Karena ular tidak punya teman selain tikus
c. Karena tikus bukan makanan ular

7. Dalam keluarga antara kakak dan adik harus saling  ..............

a. Bertengkar
b. Berkelahi
c. Rukun

8. Dengan hidup rukun dalam keluarga maka akan tercipta .........

a. Kedamaian
b. Keonaran
c. Keributan

9. Imlek adalah tahun baru bagi umat beragama .........

a. Kristen
b. HIndu
c. Budha

10. Siti, lani dan budi Menyukai warna merah sedangkan Edo dan Bayu lebih suka warna Putih. Waran apakah yang paling banyak disukai ......

a. Putih
b. Merah
c. Kuning

11. Pada dongeng Tikus dan Ular. Tikus berbicara kepada Ular, Jika Ingin makan dirinya maka yang harus dilakukan adalah ......

a. Berpikir
b. Berdoa
c. Bersiap

12. Setelah ular dan tikus hidup bersama, apakah yang mereka lakukan bersama .......

a. Menari bersama
b. Mencari makan bersama
c. Pulang

13. Siapakah tokoh dalam cerita "Bebek selalu hidup rukun" .........

a. Ular dan tikus
b. Cerpelai dan Bebek
c. Kucing dan bebek

14. Cerpelai menghasut bebek agar ........

a. Bersama Kawanannya
b. Hidup rukun
c. Membenci kawannya

15. Bebek adalah contoh hewan yang ..........

a. Bertengkar
b. Hidup rukun
c. Saling membenci

16. Sebuah donat dibagi menjadi dua bagian sama besar. Setiap bagian disebut .......

a. Seperempat bagian
b. Setengah bagian
c. Dua bagian

17. Siti memiliki kue donat. Siti ingin mendapatkan setengah bagian dari kue tersebut. Siti harus memotong kue tersebut menjadi .........

a. Satu bagian sama besar
b. Tiga bagian sama besar
c. Dua bagian sama besar

18. Alat dapat mengeluarkan bunyi yang nyaring adalah .......

a. Kentongan
b. Kipas angin
c. Ember

19. Manakah Suara yang lebih nyaring dibawah ini ....

a. Tepukan tangan
b. Bersiul
c. Membaca

20. Bayu memeotong kue menjadi tiga bagian sama besar. Setiap bagian kue disebut ..........

a. Setengah bagian
b. Sepertiga bagian
c. Tiga bagian

Demikian Pembaca Latihan soal ulangan harian tematik kelas 2 Tema 7 subtema 1  Kebersamaan di Rumah dengan buku kurikulum 2013 edisi terbaru.

Soal ulangan ini sesungguhnya  masih jauh dari kata sempurna. Untuk itu diperlukan kebijakan Bapak/Ibu untuk memilah dan menggunakan kembali soal-soal yang ada disini untuk melaksanakan penilaian terhadap siswanya.

Semoga soal ini dapat bermanfaat dan jangan lupa memberikan saran dan kritik pada Kolom yang tersedia untuk kemajuan website ini.



Posting Komentar untuk "Soal Tematik Kelas 2 Tema 7 Subtema 1"